RAPAT TIM ANGGARAN PEMERINTAH DAERAH
BPKAD, Praya – Dengan dimulainya Siklus Tahunan Penyusunan APBD Tahun Anggaran 2018, Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) melakukan beberapa kali rapat koordinasi dan pemantapan Kebijakan Keuangan dengan terlebih dahulu mempertimbangkan aspek-aspek Penganggaran Dana Transfer dari Pusat maupun Pemerintah Provinsi. Ketua TAPD H.M Nursiah memimpin rapat TAPD dengan memberikan arahan kepada …